Kunjungan Monitoring Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara I
Kunjungan monitoring Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara I Bapak Teddy Yunirman Danas @teddy.danas ke unit kerja milik PT Nusantara Medika Utama yakni @ihc.rsperkebunanjemberklinik pada 11 Juli 2024.
Beliau menyampaikan dukungan terhadap pengembangan rumah sakit di bawah PT NMU sebagai upaya peningkatan layanan kesehatan yang profesional dan bermutu kepada masyarakat.
Turut serta manajemen PTPN 1 regional 4, beserta manajemen NMU dalam melaksanakan hospital visit melihat beberapa layanan unggulan dan potensi untuk pengembangan kemajuan perusahaan, dilanjutkan dengan sesi diskusi yang hangat.
Kunjungan Monitoring Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara I